Surabaya, Menjelang pertarungan final Liga Europa 2022/23. Pelatih AS Roma, Jose Mourinho dapat kabar baik tentang anak-anak asuhannya. Yakni pulihnya beberapa pemain andalannya dari cedera.
Kabar baik
Diantaranya terdapat 2 pemain pilar, yakni Leonardo Spinazzola dan Paulo Dybala. Dan pada hari Senin kemarin Spinazzola telah kembali turun ke lapangan latihan setelah pulih dari cedera otot. Dan ini merupakan satu indikasi kalau Maurinho akan membawa pemain Timnas Italia ini ke Hungaria, tepatnya Budapest, dimana laga final Liga Europa diadakan.
Paulo Dybala
Kabar baik berikutnya dari Paulo Dybala, pemain bintang utaman AS Roma. Yang juga baru pulih dari cedera pegelangan kakinya.
Pau;o Dybala telah mendapatkan lampu hijau atau persetujuan dari tim medis AS Roma untuk kembali turun ke lapangan. Namun Dybala harus kembali mempersiapkan dirinya yang telah beristirahat dan melewati beberapa laga AS Roma. Hingga diperlukan penyegaran level kebugaran sang pemain.
Final Liga Europa
AS Roma akan berhadapan dengan sang raja kompetisi Sevila difinal Liga Europa pada hari Kamis, 1 Juni 2023, dini hari. Dan in adalah laga penting bagi kedua tim finalis. Karena hanya melalui jalur Liga Europa ini untuk lolos ke Liga Champions. AS Roma dan Sevilla sama-sama sudah berpeluang lolos le Liga Champions dari jalir liga. AS roma hanya mampu finish pada posisi ke 5 di Serie A, sementara Sevilli justri finish pada posisi ketujuh di La Liga.
Laga ini sangat sulit diprediksi hasilnya. Karena kedua tim sama-sama mempunyai kekuatan tim yang tidak dapat dipandang sebelah mata.